Kotlin: Pemrograman Dasar

Kotlin: Pemrograman Dasar

Mengajarkan dasar-dasar pemrograman dengan Kotlin, mulai dari pengenalan pemrograman hingga teknik debugging, untuk membangun fondasi kuat dalam pengembangan perangkat lunak.

Level

Pemula

Kategori

Programming

Durasi

4 Jam


GRATIS
Kelas ini terdiri dari
topik 4 Topik
assesment 3 Assesment
module 10 Modul
sertifikat Sertifikat

Tujuan pembelajaran kelas ini adalah:

  • Kelas ini bertujuan untuk membantu kamu memulai belajar pemrograman khususnya Kotlin
  • Kelas ini bertujuan untuk mempelajari fundamental: tipe data, variabel, operator, input, ouput
  • Kelas ini bertujuan untuk mempelajari fundamental: kontrol, seleksi dan perulangan
  • Kelas ini bertujuan untuk mempelajari fundamental: array, string dan fungsi
  • Kelas ini bertujuan untuk mempelajari fundamental: error dan debugging

Siapa saja yang bisa mengikuti kelas ini?

  • Kamu lulusan SMA/SMK/MAN atau sederajat
  • Kamu lulusan D1, D2, D3, D4, S1 atau sederajat
  • Kamu yang menginginkan bekerja di bidang IT (Coding)
  • Kamu yang menginginkan memulai mengenal pemrograman
  • Kamu yang ingin memulai belajar membuat App, Web atau Game

Specs Hardware / Software:

  • Bisa pakai Smartphone (tidak harus pakai PC/laptop)
  • Yang punya PC/Laptop, install Visual Studio Code
  • Spesifikasi PC/Laptop prosesor min. 1,6 GHz dan RAM min. 1 GB

Metode pembelajaran

  • Modul sudah disiapkan lengkap via LMS di website ini
  • Silakan untuk melakukan latihan mandiri mengikuti modul
  • Akan ada quiz dan tugas akhir, untuk lulus minimal skor 70

Syarat dan Ketentuan

  • Peserta wajib memiliki device sendiri (Smartphone / PC / Laptop)
  • Peserta tidak dapat membatalkan kelas yang sudah dibeli

Tujuan pembelajaran kelas ini adalah:

  • Kelas ini bertujuan untuk membantu kamu memulai belajar pemrograman khususnya Kotlin
  • Kelas ini bertujuan untuk mempelajari fundamental: tipe data, variabel, operator, input, ouput
  • Kelas ini bertujuan untuk mempelajari fundamental: kontrol, seleksi dan perulangan
  • Kelas ini bertujuan untuk mempelajari fundamental: array, string dan fungsi
  • Kelas ini bertujuan untuk mempelajari fundamental: error dan debugging

Siapa saja yang bisa mengikuti kelas ini?

  • Kamu lulusan SMA/SMK/MAN atau sederajat
  • Kamu lulusan D1, D2, D3, D4, S1 atau sederajat
  • Kamu yang menginginkan bekerja di bidang IT (Coding)
  • Kamu yang menginginkan memulai mengenal pemrograman
  • Kamu yang ingin memulai belajar membuat App, Web atau Game

Specs Hardware / Software:

  • Bisa pakai Smartphone (tidak harus pakai PC/laptop)
  • Yang punya PC/Laptop, install Visual Studio Code
  • Spesifikasi PC/Laptop prosesor min. 1,6 GHz dan RAM min. 1 GB

Metode pembelajaran

  • Modul sudah disiapkan lengkap via LMS di website ini
  • Silakan untuk melakukan latihan mandiri mengikuti modul
  • Akan ada quiz dan tugas akhir, untuk lulus minimal skor 70

Syarat dan Ketentuan

  • Peserta wajib memiliki device sendiri (Smartphone / PC / Laptop)
  • Peserta tidak dapat membatalkan kelas yang sudah dibeli
Respon Positif dari alumni GAMELAB.ID
  • Modulnya jelas dan mudah dipahami, dapat membantu peserta magang yang kesulitan dengan CorelDraw bagi pemula, Trainer nya Ramah dan semoga kedepannya tambah menjadi lebih baik lagi

    Adinda Salsabila R

    Universitas STEKOM Kampus 1

  • Gamelab ini sungguh menyenangkan, menyuruh harus berfikir dengan baik, membuat harus disiplin mengerjakan tugas, membuat lebih semangat belajar, dan mudah untuk di pahami

    Reza Fauzilatun Nisa

    SMKS AL MUBTADI-IN CANDIMULYO

  • terimakasih adas didikan dan ajarannya, program gamelab ini sangat berarti karena saya bisa mempelajari ilmu Algoritma & Logika Pemrograman, sekali lagi saya ucapkan terimakasih.

    Denta Ari Setiawan

    SMK NEGERI 1 JEPARA

  • Saya sangat puas atas materi yang diberikan oleh trainer dan cara menyampaikannya pun sangat jelas dan terima kasih untuk gamelab telah membimbing dan mengajar saya sampai tugas terakhir

    Davi Ramadhana

    SMKN SUGIHWARAS

  • Saya suka dengan pembelajaran di kelas ini karena materi yang diberikan mudah dimengerti, karena saya sebelumnya belum pernah mencoba mengetik menggunakan laptop jadi saya tidak dapat mengetik dengan cepat tetapi karena mengikuti pembelajaran dan test typ

    Raka Rizki Romadon

    SMKN 2 INDRAMAYU

  • dengan belajar membuat game ini saya bisa menambah wawasan dalam dunia digital, tentu saja semua ini tidak mudah asalkan ada niat pasti bisa mencapainya

    Aldi Himawan

    SMKS BHAKTI PERSADA PATEBON

  • Dari gamelab saya belajar banyak hal mulai dari kemampuan, konsentrasi,hingga kesabaran,saya harap setelah belajar banyak dari gamelab ,saya bisa menjadi pribadi yang lebih mengerti tentang desain mendesain dan lain sebagainya

    Vina Egisti

    SMKS MAARIF SUDIMORO

  • Antarmuka pengguna yang ramah, sehingga mudah digunakan oleh pemula maupun pengembang berpengalaman. Mengajarkan konsep pemrograman dan desain game dengan cara yang menyenangkan dan praktis. Pengguna bisa mendapatkan pengalaman langsung dalam pengkodean, dan debugging.

    Popi Lia Marisa

    SMK NEGERI 1 JEPARA

  • Meskipun soalnya sedikit lumayan menguras otak pada bagian quiz 2, dan 3. Tapi menurut saya lumayan sedikit menantang untuk kita terus berusaha menuntaskannya hingga "Passing Grades", hanya itu saya.. lumayan menguras intinya

    Apridhiya Gunawan

    SMKS PGRI 1 TANGERANG

Dengan siapa kamu akan belajar?
Eka Prasetyo,

Educa Studio

Fasilitas Tambahan
  • Tanya jawab via Whatsapp Group
  • Akses ke forum dan diskusi kelas
  • e-Sertifikat Kelas
  • CV Digital (khusus langganan)

Yuk, berlangganan dan akses semua kelas

Berlangganan sekarang juga untuk mulai. Pilih skill apapun dan pelajari kapanpun. Dapatkan materi terstruktur, modul praktik berbasis project, plus webinar series rancangan para experts.