BERITA PRESS RELEASE Penandatanganan Implementation Arrangement Antara Educa Studio (Gamelab Indonesia) dan Universitas Stikubank Semarang

Penandatanganan Implementation Arrangement Antara Educa Studio (Gamelab Indonesia) dan Universitas Stikubank Semarang

Oleh Ayu Larasati | Senin, 5 Desember 2022

Penandatanganan Implementation Arrangement Antara Educa Studio (Gamelab Indonesia) dan Universitas Stikubank Semarang

Kabar baik dan gembira! Terjalin kerja sama antara Studio (Gamelab Indonesia) dan Universitas Stikubank Semarang. Seperti apa bentuk kerja samanya?

Aktivitas di kantor membosankan?
Karyawan engangement kurang?
GAMIFIKASI-IN aja!

Ciptakan lingkungan belajar yang lebih MENYENANGKAN dengan GAME-BASED LEARNING!

Daftar Isi Artikel

Resmi! Implementation Arrangement antara Educa Studio (Gamelab Indonesia) dan Universitas Stikubank Semarang telah resmi ditandatangani pada Senin (05/11/2022). Seperti apa ya keseruan acaranya?

Penandatanganan Implementation Arrangement

Penandatanganan Implementation Arrangement (Implementasi Kerja Sama) yang berlangsung merupakan proses implementasi dari kerja sama yang dilakukan oleh Educa Studio (Gamelab Indonesia) dengan Universitas Stikubank Semarang. Kerja sama ini merupakan tindak lanjut dari penandatanganan Nota Kesepahaman di Kampus Universitas Stikubank Semarang pada Jumat (11/10/2022) silam.

Acara ini dihadiri oleh Dr. Kristiawan Nugroho, M.Kom., Henry Februarianti, S.T., M.Cs., dan  Dr. Retnowati, S.Si, M.Sc. dari pihak Universitas Stikubank serta Septi Yuliana, S.Ds. dan Arif Widayanto, A.Md. dari pihak Gamelab Indonesia.

Implementation Arrangement ini adalah pelaksanaan dari fungsi Tri Dharma Perguruan Tinggi, yakni di bidang pendidikan, penelitian, dan pengabdian kepada masyarakat. Selain itu, terdapat pula peningkatan kualitas pengajar serta pemagang praktik kerja mahasiswa serta tenaga pengajar.

Baca Juga : Kunjungan Menparekraf Sandiaga Uno ke Kantor Educa Studio dan Gamelab Indonesia

Penutup

Itu dia sekilas mengenai acara Penandatanganan Implementation Arrangement oleh Educa Studio (Gamelab Indonesia) dengan Universitas Stikubank Semarang. Tertarik bekerja sama dengan Gamelab Indonesia? Anda bisa menghubungi e-mail kami: [email protected] atau melalui WhatsApp di link ini.

 


Ayu Larasati

Ayu Larasati

Senin, 5 Desember 2022

ARTIKEL TERKAIT

Magang lebih mudah dan bisa dilakukan dari mana saja dengan Program Magang Online Gamelab. Magang Bersertifikat, plus Pelatihan!

DAFTAR MAGANG

ARTIKEL POPULER

KATEGORI