BERITA PROGRAMMING Ngoding lewat HP, emang bisa?

Ngoding lewat HP, emang bisa?

Oleh Amat Qoimam Bilqisti | Rabu, 3 Maret 2021

Ngoding lewat HP, emang bisa?

Belum punya laptop? atau laptop rusak? tenang kita bisa kok ngoding dihp. Di era digital sekarang ini banyak sekali aplikasi kode editor. Salah satunya adalah ACode. Kali ini aku bakal sharing tentang aplikasi ACode.

Yuk, ikuti program inovatif MAGANG ONLINE untuk berbagai bidang seperti animasi, coding, 3D, illustrasi, musik dan bisnis hanya di GAMELAB.ID!

Yuk, belajar di GAMELAB ACADEMY, belajar kapan saja, di mana saja. Kurikulum berbasis industri. Dapatkan SERTIFIKAT ketika kamu sudah selesai!

Daftar Isi Artikel

Apa itu ACode?

Acode adalah kode editor yang ringan namun kuat dan IDE web untuk android. Kamu dapat menggunakan editor ini untuk mengedit HTML, JavaScript, teks.

Fitur ACode

Berikut adalah beberapa fitur yang ada pada aplikasi Acode.

Feature ACode

  • Terhubung dengan github
  • Konsol Javascript
  • FTP

Selain itu, ACode juga menyediakan starter project, diantaranya adalah :

Starter Project ACode

  • Html
  • Angular
  • React
  • Vue

Download ACode

Aplikasi ACode

Aplikasi ACode tersedia di Play Store. Kamu bisa mendownloadnya dengan mencari dengan keyword (kata kunci) ACode, atau bisa melalui link ini.

Berikut adalah tampilan aplikasi ACode pertama kali dibuka

Tampilan ACode

Sekarang kamu bisa langsung ngoding lewat hp.

Membuat Project Website Sederhana

Kita akan membuat project website sederhana (html, css, javascript) menggunakan aplikasi ACode.

Membuat Folder Project

Secara otomatis ACode membuatkan file yang diperlukan.

Mengubah file index.html

 Apa saja yang diubah?

  • Merubah Judul Website
  • Merubah heading 1
  • Menambahkan paragraf

Selanjutnya kita akan memberi style pada website kita.

Menambah style

Apa yang ditambahkan?

  • Merubah warna heading 1
  • Menambah properti padding, serta merubah warna background dan warna teks paragraf

Next, kita akan menambah sedikit javascript pada website kita.

Menambah script

Apa yang ditambahkan?

  • Menambah modal-box prompt dan alert ketika website diload

Yeay! Selamat kamu sudah membuat website sederhana menggunakan html, css dan javascript.

"Silahkan dilanjutkan sendiri agar lebih baik dan menarik"

Baca Juga : Tips Praktis! Mempelajari Coding untuk Pemula

Penutup

Mungkin cuma ini yang bisa aku share ke temen-temen. Kita bisa kok ngoding dihp, intinya jangan patah semangat belajar coding.


Amat Qoimam Bilqisti

Amat Qoimam Bilqisti

Rabu, 3 Maret 2021

ARTIKEL TERKAIT

Magang lebih mudah dan bisa dilakukan dari mana saja dengan Program Magang Online Gamelab. Magang Bersertifikat, plus Pelatihan!

DAFTAR MAGANG

ARTIKEL POPULER

KATEGORI