Belajar dan Berkarier Sebagai Programmer

Belajar dan Berkarier Sebagai Programmer

Bagi kamu yang mempertimbangkan dan ingin memulai karir sebagai programmer, kelas ini cocok sekali sebagai langkah awal mengenal, mempersiapkan dan memulai karir

Level

Pemula

Kategori

Programming

Durasi

3 Jam 23 Menit


Rp 49.000
Kelas ini terdiri dari
topik 7 Topik
assesment 7 Assesment
module 22 Modul
sertifikat Sertifikat

Selamat datang di kelas Belajar dan Berkarier Sebagai Programmer!

Di kelas ini peserta akan belajar secara mendalam tentang dunia pemrograman dan karier sebagai programmer. Materi mencakup pengenalan bahasa pemrograman, profesi programmer, serta proses pembuatan software dan game. Peserta juga akan belajar keterampilan dasar yang dibutuhkan oleh programmer handal dan jalur belajar yang tepat untuk menjadi seorang programmer. Kelas ini cocok untuk pemula yang ingin memulai karier di bidang pemrograman.

Apa saja yang dipelajari?

  • Bahasa Pemrograman 
  • Profesi Programmer 
  • Proses Pembuatan Software dan Game 
  • Skill Dasar Menjadi Seorang Programmer
  • Jalur Belajar Menjadi Seorang Programmer

Setelah belajar di kelas ini, peserta dapat:

  • Mengenali dan memahami berbagai bahasa pemrograman yang umum digunakan
  • Memahami peran dan tanggung jawab seorang programmer dalam industri teknologi
  • Memahami proses pembuatan software dan game dari awal hingga akhir
  • Menerapkan keterampilan dasar yang diperlukan untuk menjadi programmer yang handal dan mengetahui jalur belajar

Kelas ini untuk siapa?

SIapa saja yang tertarik untuk mempelajari pemrograman dan memulai karier sebagai programmer.

Selamat datang di kelas Belajar dan Berkarier Sebagai Programmer!

Di kelas ini peserta akan belajar secara mendalam tentang dunia pemrograman dan karier sebagai programmer. Materi mencakup pengenalan bahasa pemrograman, profesi programmer, serta proses pembuatan software dan game. Peserta juga akan belajar keterampilan dasar yang dibutuhkan oleh programmer handal dan jalur belajar yang tepat untuk menjadi seorang programmer. Kelas ini cocok untuk pemula yang ingin memulai karier di bidang pemrograman.

Apa saja yang dipelajari?

  • Bahasa Pemrograman 
  • Profesi Programmer 
  • Proses Pembuatan Software dan Game 
  • Skill Dasar Menjadi Seorang Programmer
  • Jalur Belajar Menjadi Seorang Programmer

Setelah belajar di kelas ini, peserta dapat:

  • Mengenali dan memahami berbagai bahasa pemrograman yang umum digunakan
  • Memahami peran dan tanggung jawab seorang programmer dalam industri teknologi
  • Memahami proses pembuatan software dan game dari awal hingga akhir
  • Menerapkan keterampilan dasar yang diperlukan untuk menjadi programmer yang handal dan mengetahui jalur belajar

Kelas ini untuk siapa?

SIapa saja yang tertarik untuk mempelajari pemrograman dan memulai karier sebagai programmer.

Respon Positif dari alumni GAMELAB.ID
  • saya merasa sangat terbantu dengan pelajaran dari GAMELAB ini apalagi pelajaran tentang KAIZEN yang mengajarkan tentang harus berubah menjadi lebih baik dan saya berharap bisa magang di GAMELAB ini

    Muhamad Revan Saputra

    SMKS AQUA VITAE

  • Saya sangat senang, bisa belajar tentang startup melalui gamelab ini. Penjelasannya ringkas, mudah dipahami, dan sangat memberi gambaran bagaimana proses pembentukan startup.

    Muhamad Abdur Rozaq

    SMK NEGERI 1 TEMANGGUNG

  • Kelas industri gamelab sangat asyik dan menyenangkan, di gamelab indonesia saya banyak mendapat tambahan ilmu. Semoga untuk gamelab indonesia kedepannya semakin maju.

    I Kadek Adryan Wesdiana Putra

    SMKN 1 TABANAN

  • ASSALAMUALAIKUM WR.WB SAYA ASEP SAEPULLAH menurut saya GAMELAB ini sangat membantu saya untuk bisa mengusai animasi 3D walaupun saya masih kelas on boarding, tetapi saya akan terus mencapai sampai rendering dan menjadi ahli.

    Asep Saepullah

    SMK ANNIHAYAH

  • sangat mudah dipahami penjelasannya, kata kata yang digunakan juga jelas sehingga mudah untuk dimengerti. saya jadi lebih tahu banyak hal tentang coreldraw berkat gamelab

    Suci Wulandari

    SMKN 1 DEMAK

  • Soal nya tidak begitu rumit, selama pembelajan ini saya mendapatkan ilmu tentang Logika dan Algoritma Pemrograman, bagi saya ilmu ini sangat penting di bidang pemrograman

    Radiv Lazuardi Aziz

    SMKS MUHAMMADIYAH 1 SUKOHARJO

  • Materi atau modul yang diberikan melalui topik yang berkembang dari judul kelas Meningkatkan Kualitas Hidup Dengan Berpikir Kritis (Critical Thinking) ini sangat jelas, dapat dipahami, dan membantu untuk menambah wawasan dan pengetahuan. Tidak hanya itu,

    Nengsih

    SMKS PGRI 1 TANGERANG

  • Saya belajar banyak hal tentang adobe, skill saya semakin meningkat, saya juga bisa mengajari teman saya, DESAIN JADI SALAH SATU PASSION YANG SAYA SUKA, TERIMAKASIH GAMELAB

    Fanesya Maulida Zahrani

    SMK NEGERI 8 SEMARANG

  • Keunggulan: Tersedia sistem umum / privat (dapat dipilih sesuai kondisi) Para tutor sudah teruji kualitas akademiknya dan sudah berpengalaman mengajar. Tersedia modul bimbingan belajar khusus Harga terjangkau Tersedia beasiswa bagi peserta didik berprest

    Khoirudin

    STMIK Amik Riau

Silabus Kelas
Dengan siapa kamu akan belajar?
Andi Taru,

Educa Studio

Eka Prasetyo

Educa Studio

Fasilitas Tambahan
  • Tanya jawab via Whatsapp Group
  • Akses ke forum dan diskusi kelas
  • e-Sertifikat Kelas
  • CV Digital (khusus langganan)

Yuk, berlangganan dan akses semua kelas

Berlangganan sekarang juga untuk mulai. Pilih skill apapun dan pelajari kapanpun. Dapatkan materi terstruktur, modul praktik berbasis project, plus webinar series rancangan para experts.